Rabu, 04 Maret 2015

10 Ciri-Ciri Tanaman Binahong yang Asli

Ciri-ciri Tanaman Binahong

Sebenarnya kayak apa sih bentuk tanaman binahong ini. Berikut ciri-cirinya:
1. Tumbuh menjalar pada air, tembok atau batang pohon.
2. Batangnya lunak, silindris, saling membelit.
3. Batang berwarna kemerahan, bagian dalam solid, permukaannya halus.
4. Kalau sudah tua, batangnya berwarna putih kusam dan agak mengeras.








5. Panjang batang 20-30 meter.
6. Diameter pangkal batang mencapai 3,5 cm.
7. Umur 2 bulan atau lebih, tanaman binahong membentuk semacam umbi atau rimpang yang melekat di ketiak daun.
8. Umbinya berbentuk bulat agak kasar dan keluar seperti bulu yang panjangnya 1-3 mm.


9. Kulit umbi berwarna hijau kecoklatan.
10. Daging umbi berwarna putih dan panjangnya 5-17 cm dan berdiameter 1-4 cm.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar